Ini penampakan Samsung Galaxy A9

Babatpost.com – Samsung akhirnya meluncurkan serian pertama dari smartphone berkode A, yaitu Samsung Galaxy A9. Di China, Jumat Kemarin. Samsung menyematkan layar AMOLED dengan resolusi yang tak tanggung – tanggung yaotu 1080P, dengan besar 6 inch.

Spesifikasi paling unggul Samsung Galaxy A9 adalah kapasitas baterai 4.000 mAH. Kapasitas yang terbilang “jumbo” tersebut diklaim mampu menghidupkan smartphone hingga seharian penuh.

Read More
Berita Terkait :  Berikut Review ZenFone 3 seri ZE520KL: Ponsel Murah yang Mengusung Kualitas Tinggi

Baca juga : Rumor harga Samsung Galaxy A9

Sebagai jeroan, pabrikan asal Korea Selatan tersebut mempercayakan pada Snapdragon 652. Sistem operasinya masih Android Lollipop 5.1.1.

galaxy A9

Performa didukung RAM 3GB dan kapasitas penyimpanan internal 32GB. Pengguna bisa menambah kapasitas penyimpanan dengan mematrikan memori eksternal pada slot microSD.

Spesifikasi lainnya antara lain kamera utama 13 megapiksel, kamera selfie 8 mengapiksel, serta pemindai jari pada tombol “home”.

Related posts