Cara Mengaktifkan Jendela Mengambang di Vivo

Tentu akan sangat menyenangkan jika kita bisa tetap scrolling youtube atau instagram sambil membuka whatsapp dan memantau chat whatsapp pacar atau selingkuhan tanpa harus membuka satu per satu aplikasi.

Sekarang di ponsel Vivo bisa mengaktifkan fitur floating windows dengan mudah tanpa perlu menginstal aplikasi tambahan.

Dengan fitur jendela mengambang ini kamu bisa membuka dua aplikasi dalam satu layar secara bersamaan, misalnya membuka Instagram dengan WhatsApp dalam waktu bersamaan, Instagram dibuka dalam versi full screen dan WhatsApp dibuka dalam mode floating window.

Berita Terkait :  Tips Membuat Password Aman yang Mudah Diingat

Pengguna ponsel Vivo pasti tahu dan bisa menggunakan fitur ini, karena fitur ini sangat berguna untuk multitasking. Lalu bagaimana cara floating window di hp vivo? Simak turoial di bawah ini.

Cara Jendela Mengambang Vivo Melalui Beranda

Source Image by DroidSmile.com
  1. Buka App Drawer (Laci Aplikasi) dan pilih aplikasi yang ingin melayang di atas layar.
  2. Kemudian tekan dan tahan ikon aplikasi yang mendukung mode Jendela Mengambang dan seret ke Beranda.
  3. Lalu seret aplikasi ke teks ” Open Small Windows” di bagian atas layar utama.
Berita Terkait :  Cara Cek Kuota 3 Tri

Cara Jendela Mengambang Vivo Melalui Recent Apps

Jendela Mengambang Vivo Melalui Recent Apps
Screenshot dari DroidSmile
  1. Pertama-tama, usap ke atas atau ketuk ikon 3 baris di bilah navigasi.
  2. Setelah itu, daftar aplikasi yang baru dibuka akan muncul.
  3. Kemudian Anda pilih aplikasi yang akan ditampilkan dalam mode mengambang.
  4. Setelah itu tap ikon panah ke bawah di atas aplikasi.
  5. Akan muncul beberapa pilihan, silahkan pilih Small Windows.
  6. Maka aplikasi akan melayang di atas layar.

Demikianlah cara mengaktifkan jendela mengambang Di hp Vivo, semoga tutorial ini bermanfaat dan selamat mencoba

Berita Terkait :  Penampakan Earphone Edisi Khusus DJ Martin Solveig

Jangan Lewatkan berita lainnya hanya di Babatpost.com dengan cara Follow BabatPost di Google News

Related posts