Menang dari Denmark, Australia Mendapatkan Satu Tiket ke Babak 16 Besar Piala Dunia 2022

Australia

babatpost.com – Perjuangan Australia tidak sia-sia mengalahkan Denmark, Timnas Australia mendapatkan satu tiket ke babak 16 besar Piala Dunia 2022. Tim asuhan Graham Arnold ini mengumpulkan total enam poin yang membuat mereka lolos sebagai runner up Grup D.

Sang pencetak gol, Mathew Leckie mengaku sangat senang dan bangga dengan kemenangan Australia di laga pamungkas Grup D tersebut. Pemain berusia 31 tahun tersebut bahkan tidak bisa menggambarkan emosinya setelah kalahkan kuda hitam Piala Dunia 2022, Denmark.

Read More
Berita Terkait :  Jadwal Siaran Langsung Kroasia vs Kanada: Preview, Berita Tim, Prakiraan Susunan Pemain Lineup, Prediksi Skor

“Saya bangga, lelah, semuanya!. Sulit untuk menggambarkan emosi saat ini, kami (Australia) selalu percaya sebagai tim bahwa kami bisa melakukannya (lolos babak 16 besar),” ujar Leckie dikutip dari BBC.

mendapatkan satu tiket ke babak 16 besar Piala Dunia 2022. Tim asuhan Graham Arnold ini mengumpulkan total enam poin yang membuat mereka lolos sebagai runner up Grup D.

Sang pencetak gol, Mathew Leckie mengaku sangat senang dan bangga dengan kemenangan Australia di laga pamungkas Grup D tersebut. Pemain berusia 31 tahun tersebut bahkan tidak bisa menggambarkan emosinya setelah kalahkan kuda hitam Piala Dunia 2022, Denmark.

Berita Terkait :  Prediksi Piala Konfederasi Australia vs Jerman 19 Juni 2017

“Saya bangga, lelah, semuanya!. Sulit untuk menggambarkan emosi saat ini, kami (Australia) selalu percaya sebagai tim bahwa kami bisa melakukannya (lolos babak 16 besar),” ujar Leckie dikutip dari BBC.

Pahlawan Australia, Matthew Leckie merasa semua kerja keras Australia terbayarkan dengan hasil ini. Meskipun sempat ragu bisa lolos ke babak 16 besar, kepercayaan dan kerja sama tim saat melawan Denmark membuatnya semakin percaya diri untuk melanjutkan perjuangan di Qatar.

“Kami memiliki keraguan tetapi dengan semangat, keyakinan, etos kerja dan seberapa dekat kami sebagai sebuah tim, itu terlihat di lapangan. 15-20 menit terakhir, kami berjuang sampai akhir dan tidak peduli apa pun yang terjadi. Mereka (Denmark) terus menyerang kami, tapi kami tidak kebobolan,” ucap Leckie.

Berita Terkait :  Tim Jack Miller berubah, pindah ke sepeda pabrik KTM, peringatan Miguel Oliviera untuk bintang Australia, Grand Prix Pulau Phillip

Meskipun berhasil membawa timnas Australia lolos, Leckie tidak jemawa dengan perayaan yang berlebihan. Leckie justru ingin timnya lebih berfokus untuk memulihkan tenaga mereka jelang menghadapi tantangan berat di babak 16 besar.

“Sangat bangga telah melakukan yang terbaik malam ini tetapi (di balik itu) ini semua tentang pemulihan (kebugaran), karena kami akan menghadapi laga yang lain,” tambah Leckie.

Related posts