DPR terima kunjungan delegasi Kongres Amerika Serikat



BabatPost.com – Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) menerima kunjungan delegasi Kongres Amerika Serikat, pada Jumat (12/11), di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta. Usai pertemuan, Wakil Ketua Badan Kerja Sama Antar-Parlemen (BKSAP) DPR RI, Putu Supadma Rudana, berharap hubungan antar kedua negara dapat menjadi lebih baik lagi. (Rio Feisal/Erlangga Bregas Prakoso/Arif Prada/Farah Khadija)

Berita Terkait :  Indonesia Promosikan Makanan Cepat Saji di Pyongyang

Related posts