Klasemen MotoGP Sementara dan Hasil MotoGP Jepang Hari Ini 15/10/17

BABAT POST – Klasemen MotoGP Sementara dan Hasil MotoGP Jepang Hari Ini 15/10/17 -Perburuan gelar juara dunia MotoGP 2017 semakin seru. Hal ini tak lepas dari keberhasilan Andrea Dovizioso merebut kemenangan di Grand Prix Jepang, Minggu (15/10/2017).

Ini merupakan kemenangan kedua Dovizioso di Sirkuit Twin Ring Motegi. Sebelumnya pembalap Ducati Corse itu sukses berada di podium pertama pada tahun 2004 saat Little Dragon masih berada di kelas 125cc.

Read More

Secara keseluruhan Dovizioso telah mencetak lima kemenangan (Mugello, Catalunya, Austria, Silverstone, dan Motegi) di MotoGP musim ini. Boleh dikatakan, ini merupakan kemenangan terbanyak yang pernah diraih pemilik nomor 4 selama berada di kelas utama MotoGP.

Sebelumnya Dovizioso pernah mencetak lima kemenangan saat menjadi jawara kelas 125cc pada 2004 lalu. Apakah ini bisa dikatakan sebagai pertanda bahwa dia bakal juara?

Pertanyaan itu tampaknya baru bisa dijawab pada bulan depan. Mengingat balapan MotoGP musim ini masih menyisakan tiga putaran lagi. Sejauh ini Dovizioso tetap berada di urutan kedua dengan raihan 233 poin.

Berita Terkait :  OHVALE ADA DI SINI | Rasakan sensasi MotoGP

Kendati tak mengalami perubahan, namun dia mampu memperpendek jarak dengan pesaing terdekatnya yakni Marc Marquez dengan hanya tertinggal 11 angka. Sementara Maverick Vinales semakin tertinggal jauh dengan hanya mencetak 203 poin.

Hasil Balapan GP Jepang

1. Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (GP17) 47m 14.236s
2. Marc Marquez ESP Repsol Honda (RC213V) 47m 14.485s
3. Danilo Petrucci ITA Octo Pramac (GP17) 47m 24.793s
4. Andrea Iannone ITA Suzuki Ecstar (GSX-RR) 47m 33.081s
5. Alex Rins ESP Suzuki Ecstar (GSX-RR)* 47m 37.218s
6. Jorge Lorenzo ESP Ducati Team (GP17) 47m 38.700s
7. Aleix Espargaro ESP Factory Aprilia Gresini (RS-GP) 47m 42.246s
8. Johann Zarco FRA Monster Yamaha Tech3 (YZR-M1)* 47m 43.711s
9. Maverick Viñales ESP Movistar Yamaha (YZR-M1) 47m 50.811s
10. Loris Baz FRA Reale Avintia (GP15) 48m 2.742s
11. Pol Espargaro ESP Red Bull KTM Factory (RC16) 48m 10.593s
12. Katsuyuki Nakasuga JPN Yamaha Factory (YZR-M1) 48m 14.417s
13. Sam Lowes GBR Factory Aprilia Gresini (RS-GP)* 48m 15.216s
14. Hector Barbera ESP Reale Avintia (GP16) 48m 17.354s
15. Tito Rabat ESP EG 0,0 Marc VDS (RC213V) 48m 17.750s
16. Scott Redding GBR Octo Pramac (GP16) 48m 18.398s
17. Bradley Smith GBR Red Bull KTM Factory (RC16) 48m 20.507s
18. Hiroshi Aoyama JPN EG 0,0 Marc VDS (RC213V) 48m 27.486s

Gagal Finis

Alvaro Bautista ESP Pull&Bear Aspar (GP16)
Dani Pedrosa ESP Repsol Honda (RC213V)
Karel Abraham CZE Pull&Bear Aspar (GP15)
Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V)
Valentino Rossi ITA Movistar Yamaha (YZR-M1)
Kohta Nozane JPN Monster Yamaha Tech3 (YZR-M1)

Berita Terkait :  Hasil Shakedown Test MotoGP Sepang: Maverick Vinales Posisi Puncak

Klasemen Pembalap MotoGP

No. Pembalap Tim Negara Point
1. Marc Marquez Repsol Honda Team Spanyol 244
2. Andrea Dovizioso Ducati Team Italia 233
3. Maverick Viñales Movistar Yamaha MotoGP Spanyol 203
4. Dani Pedrosa Repsol Honda Team Spanyol 170
5. Valentino Rossi Movistar Yamaha MotoGP Italia 168
6. Johann Zarco Monster Yamaha Tech 3 Prancis 125
7. Jorge Lorenzo Ducati Team Spanyol 116
8. Danilo Petrucci Octo Pramac Racing Italia 111
9. Cal Crutchlow LCR Honda Inggris 92
10. Jonas Folger Monster Yamaha Tech 3 Jerman 84
11. Álvaro Bautista Pull & Bear Aspar Team Spanyol 70
12. Aleix Espargaró Aprilia Racing Team Gresini Spanyol 62
13. Scott Redding Octo Pramac Racing Inggris 56
14. Jack Miller EG 0,0 Marc VDS Australia 56
15. Andrea Iannone Team Suzuki Ecstar Italia 50
16. Loris Baz Reale Avintia Racing Prancis 45
17. Pol Espargaró Red Bull KTM Factory Racing Spanyol 42
18. Alex Rins Team Suzuki Ecstar Spanyol 38
19. Esteve Rabat EG 0,0 Marc VDS Spanyol 28
20. Karel Abraham Pull & Bear Aspar Team Republik Ceko 28
21. Héctor Barberá Reale Avintia Racing Spanyol 25
22. Bradley Smith Red Bull KTM Factory Racing Inggris 14
23. Sam Lowes Aprilia Racing Team Gresini Inggris 5
Berita Terkait :  Carmelo Ezpeleta: MotoGP Pasti Sangat Merindukan Valentino Rossi

 

 

Related posts