Prediksi Liga Italia, Palermo vs Pescara 23 Mei 2017

BABAT POST – Prediksi Liga Italia, Palermo vs Pescara 23 Mei 2017- Giornata ke-37 Liga Serie A Italia akan ditutup laga antara dua tim terbawah yang sudah terdegradasi Pescara Vs Palermo. Kedua kubu akan menjalani laga pada Selasa 23 Mei 2017, pukul 01:45 WIB, di markas Pescara Stadio Giuseppe Meazza.

Dua tim sudah dipastikan terdegradasi dan akan bermain di serie B musim depan , so ini hanya laga formalitas kedua tim untuk mempersiapkan tim musim depan.

Read More

Jika dilihat dari lima laga terakhir yang baru saja dilakoninya, sepertinya saat ini Pescara sedang dalam kondisi yang bisa terbilang sangat buruk, dalam lima pertandingan terakhirnya Pescara harus mengalami 5 kekalahan secara beruntun. Kembali menjadi tuan rumah dalam pertandingan ini, tentunya membuat Pescara tidak akan mensia-siakan kesempatan baik ini untuk memberikan perlawanan dengan semaksimal mungkin kontra Palermo agar dapat memastikan kemenangan dengan poin penuh dalam pertandingan ini. Pescara menghuni juru kunci klasemen dengan 14 poin saja dengan hanya 2 menang sepanjang musim.

Berita Terkait :  Prediksi Skor West Ham United vs Leeds United, 21 Mei 2023: 3 Poin Krusial Untuk The Whites

Sementara pada kubu tamu Palermo, jika dilihat dari lima laga terakhir yang baru saja dilakoni, sepertinya saat ini kondisi tim asuhan Diego Bortoluzzi sedang dalam kondisi yang cukup stabil, dalam lima pertandingan terakhir yang baru saja dilaluinya, Palermo hanya berhasil mengantongi 2 kemenangan,2 kali bermain dengan hasil imbang, sementara 1 pertandingan selebihnya harus mengalami kekalahan dalam lima pertandigan terakhirnya. Dengan hasil tersebut, menjelang pertandingan nanti Palermo tentunya akan dituntut untuk bermain lebih maksimal agar dapat mencuri poin di markas Pescara. Palermo di posisi runner up terbawah dengan 23 poin, dengan hanya 5 kemenangan sepanjang musim.

Berita Terkait :  Prediksi AS Roma vs Salernitana, 10 April Liga Italia

Prediksi laga, laga akan berakhir dengan seri 2-2.

Prediksi Line-Up Pemain Pescara :
Fiorillo, Biraghi, Bovo, Campagharo, Zampano, Muntari, Coulibaly, Memushaj, Caprari, Bahebeck, Benali.

Pelatih : Zdenek Zeman

Prediksi Line-Up Pemain Palermo :
A. Fulignati, S. Andelkovic, E. Goldaniga, G. Gonzalez, A. Gazzi, T. Cionek, I. Chochev, H. Aleesami, R. Sallai, A. Diamanti, M. Jajalo.

Pelatih : Diego Bortoluzzi

 

Head to Head Pescara vs Palermo :

23/12/16 | Palermo 1 – 1 Pescara
22/03/14 | Pescara 1 – 2 Palermo
14/10/13 | Palermo 1 – 0 Pescara
10/02/13 | Palermo 1 – 1 Pescara
26/09/12 | Pescara 1 – 0 Palermo

Berita Terkait :  Prediksi Liga Italia Genoa vs Atalanta 12 Desember 2017

Lima Pertandingan Terakhir Pescara :

15/04/17 | Pescara 0 – 2 Juventus
25/04/17 | Pescara 1 – 4 Roma
30/04/17 | Cagliari 1 – 0 Pescara
07/05/17 | Pescara 0 – 1 Crotone
14/05/17 | Bologna 3 – 1 Pescara

Lima Pertandingan Terakhir Palermo :

15/04/17 | Palermo 0 – 0 Bologna
23/04/17 | Lazio 6 – 2 Palermo
30/04/17 | Palermo 2 – 0 Fiorentina
07/05/17 | Chievo 1 – 1 Palermo
14/05/17 | Palermo 1 – 0 Genoa

 

Related posts