Puluhan Ribu Orang mengungsi karena kebakaran hebat

kebakaran hebat

Babatpost.com – Puluhan Ribu Orang mengungsi karena kebakaran hebat , BEncana kebakaran sedang menimpa negara Amerika Serikat, tepatnya di negara bagian California dimana kebakaran liar yang terjadi di lahan sekitar 3000hektar lebih itu memaksa 80ibu penduduknya mengungsi karena api yang susah dikendalikan.

pejabat di California menuturkan bahwa 700 petugas pemadam kebakaran sudah diturunkan ke area di Cajon Pass guna menjinakkan si jago merah. kebakaran hebat

Read More

Juru bicara US Forest Service, Lyn Sieliet mengatakan kebakaran tersebut menyebar dengan cepat akibat angin yang terus bertiup. Kebakaran liar yang dinamakan ‘Bluecut Fire’ ini merembet ke jalan raya Interstate 15, jalan raya utama yang menghubungkan Las Vegas-Los Angeles. Akibatnya, pihak otoritas setempat langsung menutup satu jalur di jalan raya itu.


Juru bicara Dinas Pemadam Kebakaran California menuturkan, kebakaran itu juga memaksa 82 ribu orang meninggalkan tempat tinggalnya. Ia juga menambahkan, si jago merah yang dibawa oleh Bluecut Fire telah menghanguskan banyak rumah di sepanjang wilayah yang dilewati kebakaran liar tersebut.

Hingga saat ini, otoritas California masih menyelidiki penyebab dari Bluecut Fire. kebakaran hebat

 

 

 

Puluhan Ribu Orang mengungsi karena kebakaran hebat

Related posts