Babatpost.com – Berikut Spesifikasi Xperia X yang sudah siap dipesan via preorder, Pabrikan Smartphone asal Jepang Sony XPeria tak mau tinggal diam ketika pabrikan asal China membombardir pasar dengan spesifikasi canggih dan harga yang murah. Hadir dengan seri terbaru yaitu Xperia X. Dengan fitur unggulan anti air seritifikat IP68 yang membuat smartphone ini bisa bertahan didalam air dan debu. Fitur ini menjadi andalan setiap smartphone flagship buatan Sony, sehingga smartphone ini layak disebut menjadi salah satu smartphone terbaik yang pernah dibuat pabrikan asal Jepang tersebut.
Tak hanya membawa teknologi anti air, sobat juga mendapatkan teknologi fingerprint sensor apabila rela menggelontorkan banyak uang untuk membayar harga Sony Xperia X Peformance. Semua teknologi canggih yang dibawanya membuat smartphone ini bisa disejajarkan dengan smartphoen flagship buatan LG atuapun Sony yang sama-sama diperkenalkan di ajang MWC 2016, yaitu LG G5 dan Samsung Galaxy S7 Series. Namun sayangnya Sony tak membekali ponsel ini dengan layar beresolusi 4K yang sebelumnya diadapatasikan pada Sony Xperia Z5 Premium.
Walaupun harga Sony Xperia X Performance cukup mahal, namun sobat harus puas dengan layar beresolusi Full HD yang dibentangkan seluas 5 inci. Inilah salah satu kekurangan Xperia X Peformance, karena rata-rata smartphone sekelasnya sudah mengadopsi layar beresolusi Quad HD. Untungya kekurangan tersebut akan digantikan dengan kemampuan layar yang tetap bisa bertahan didalam air pada kedalaman maksimum 1.5 meter selama 30 menit, sehingga sobat bisa mengoperasikan smartphone ini ketika beraktivitas diluar ruangan.
Kemampuan tahan air yang dimiliki Sony Xperia X Performance akan tertandingi oleh Samsung Galaxy S7 Series yang sama-sama dibekali sertifikasi IP68. Mungkin sobat akan bingung memilih salah satunya, karena keduaya juga sama-sama didukung spesifikasi hardware canggih yang menghasilkan performa powerfull. Nah untk memantapkan hati sobat hariangadget untuk membeli smartphone ini, silahkan sobat menyimak dapur review seputar Spesifikasi dan Harga Sony Xperia X Performance pada ulasan berikut ini.
Sony Xperia X Performance menjadi smartphone flagship terbaik yang dirilis Sony pada awal tahun 2016. Smartphone ini hadir dengan layar berukuran lebih kecil dibandingkan layar 5.2 inci milik Sony Xperia Z5 Dual. Dimana sobat akan mendapatkan layar seluas 5 inci yang dilengkapi panel IPS dan teknologi Triluminos display beresolusi Full HD 1080 x 1920 pixels, sehingga mampu menampilkan konten visual dengan kualitas gambar lebih detail, dan miliki satuarsi warna yang nampak natural. Selain itu, layarnya juga dilindung lapisan Scratch-resistant glass serta oleophobic coating.
Walaupun resolusi layarnya belum Quad HD, namun layar Sony Xperia X Performance tetap tampil sempurna dengan kerapatan pixel mencapai 441 ppi. Selain itu, Sony juga mengoptimalkan ketajaman layar tersebut dengan teknologi X-Reality Engine yang membuat layar semakin realistis. Yang tak kalah menarik, Xperia X Performance mengadopsi desain unibodi yang dibalut material metal, mulai dari frame sampai casing belakangnya. Alhasil tampilan luarnya terlihat lebih premium, dan tampak berbeda dengan Xperia Z5 yang memiliki casing belakang berlapis kaca. Sementara untuk bodinya memiliki ketebalan 8.7 mm dan bobot 164.4 gram.